Skip to main content

Customer's Category

Definisi

Menu Customer's Category berfungsi untuk membuat daftar kategori Customer (pelanggan)  untuk memudahkan dalam pengelompokkan customer yang dimiliki perusahaan.

Letak Menu

Configuration → Sales & Distribution → Sales Management → Customer's Category

Panduan Penggunaan

  1. Klik Configuration → Sales & Distribution → Sales Management → Customer's Category


    Letak Menu Customer's Category

  2. Klik Insert → untuk input transaksi

  3. Klik save untuk menyimpan data atau jika ingin membatalkan klik cancel.

  4. Isi data, warna merah WAJIB diisi

Field NameKeterangan
Customer Category CodeKode kategori pelanggan
Customer Category NameNama pelanggan
Short CodeKode Pelanggan
  1. Klik Save untuk menyimpan