Item's Sales Target
Definisi
Menu Item's Sales Target digunakan untuk menentukan target penjualan berdasarkan item yang harus dipenuhi setiap bulannya kepada sales person.
Letak Menu
Configuration → Sales & Distribution → Sales Management → Item's Sales Target
Panduan Penggunaan
- Klik Configuration → Sales & Distribution → Sales Management → Item's Sales Target
- Klik Insert → untuk input transaksi
- Isi data, Warna Merah wajib diisi
Nama Field | Keterangan |
---|---|
Name | Nama Tim Marketing atau Sales |
Year | Tahun Berlangsung |
Remark | Keterangan tambahan |
4. Klik ikon kaca pembesar untuk memilih nama sales, lalu klik Refresh dan Choose.
5. Klik ikon kaca pembesar untuk memilih item. Setelah itu masukkan nominal target yang diinginkan pada kolom Amount.
6. Klik Save untuk menyimpan data atau jika ingin membatalkan klik Cancel.